• Post date: 09/27/2021 - 10:13

    Sabtu, 25 September 2021, Program Studi Pendidikan Kimia FMIPA UNY menyelenggarakan Workshop Model Kerja Sama Kurikulum MBKM dengan Perguruan Tinggi dan Non Perguruan Tinggi. Koordinator Program Studi Pendidikan Kimia UIN Sunan Gunung Djati, Bandung, Indonesia dan Kepaa Sekolah SMA Islam 9 Al Azhar Yogyakarta, Indonesia, berpartisipasi sebagai narasumber pada kegiatan workshop ini. Adapun sebanyak 168 mahasiswa Prodi Pendidikan Kimia FMIPA UNY...

  • Post date: 09/24/2021 - 21:10

    Jumat, 24 September 2021 telah terlaksana Webinar Series #2 Jurusan Pendidikan Kimia. Sebanyak 185 peserta mengikuti Webinar Series #2 secara daring melalui Zoom Meeting. Pada kesempatan kali ini, acara dibuka oleh Ketua Jurusan Pendidikan Kimia FMIPA UNY, Dr. Retno Arianingrum. Berdasarkan sambutan beliau kegiatan Webinar Series #2 sangat mendukung wawasan mahasiswa dengan occupational profile sebagai praktisi di bidang...

  • Post date: 09/20/2021 - 05:38

    Jumat, 17 September 2021, Jurusan Pendidikan Kimia FMIPA UNY telah menyelenggarakan kegiatan Webinar Series #1 dengan Tema “Aplikasi Ilmu Kimia dalam Kehidupan”. Kegiatan ini dilaksanakan bersamaan Pelepasan Dosen Purna Tugas. Sejumlah 180 peserta berpartisipasi pada kegiatan yang dilaksanaan secara daring melalui Zoom Meeting ini.

    Kegiatan diawali...

  • Post date: 09/05/2021 - 15:00

    إِنَّا لِلَّهِ وَإِنَّا إِلَيْهِ رَاجِعُونَ اللَّهُمَّ أْجُرْنِى فِى مُصِيبَتِى وَأَخْلِفْ لِى خَيْرًا مِنْهَا

    Yogyakarta, 05 September 2020.


    Keluarga besar Jurusan Pendidikan Kimia, FMIPA UNY turut berbelasungkawa atas wafatnya dosen kami, kolega kami, Bapak Dr. rer. nat. Senam, pada usia 54 tahun. Berpulangnya Beliau menjadi duka mendalam bagi Jurusan Pendidikan Kimia FMIPA UNY, berkurang guru kami dari...

  • Post date: 08/30/2021 - 14:45

    Senin, 30 Agustus 2021 telah terlaksana Visitasi Audit Mutu Internal (AMI) Program Studi Pendidikan Kimia, FMIPA, UNY, pukul 11:00-13.00 WIB. Visitasi dilakukan secara daring melalui Zoom Meeting. Pada tahun ini, dua orang Auditor internal UNY yaitu Danar Widiyanta M. Hum dan...

  • Post date: 08/26/2021 - 13:14

    Rabu, 25 Agustus 2021, Jurusan Pendidikan telah melaksanakan pertemuan penandatanganan naskah kerjasama magang industri dan magang kewirausahaan. Kegiatan ini dilakukan sebagai inisiasi implementasi Merdeka Belajar-Kampus Merdeka (MB-KM) untuk menunjang partisipasi mahasiswa untuk mengenal dan berpartisipasi dalam dunia kerja industri maupun wirausaha. Adapun mitra yang bekerjasama dengan Jurusan pendidikan kimia yaitu CV. An Nuur Herbal Indonesia, dan CV. Smart Batik Indonesia.

    ...

Pages